Madika, Palu – Kota Palu berencana memasang gapura selamat datang di Kota Adipura, disemua titik pintu masuk Kota Palu.

Rencana tersebut diungkapkan Palu, saat menggelar pertemuan bersama sejumlah kepala OPD di rumah jabatan , Senin (18/3/).

“Hal ini menunjukkan niat tulus dan usaha bersama kita untuk meraih piala Adipura yang selama ini menjadi sehingga mencapai prestasi yang luar biasa ini,” ujarn .

Menurutnya, pemasangan gapura adalah langkah yang layak karena menegaskan bahwa masuk ke Kota Palu berarti berkontribusi dalam menjaga dan mempertahankan prestasi Adipura dengan menjaga kebersihan dalam segala aspeknya.

“Kota Palu adalah milik bersama yang harus selalu dijaga dan dirawat kebersihannya,” tambahnya.

BACA JUGA  Pemkot Palu Galang Donasi Untuk Palestina

Sebelumnya, Palu, H. , sebelumnya menerima penghargaan Adipura 2023 dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) RI pada Selasa (05/03/2024).

Penghargaan tersebut diserahkan langsung oleh Menteri LHK, Siti Nurbaya, kepada Wali Kota di Gedung Manggala Wanabakti, Jakarta.