, Jakarta – LKPJ Sulteng melakukan kunjungan kerja ke Ditjen Otonomi Daerah Kemendagri di Jakarta pada Rabu, 12 April 2023. Kasubdit Wilayah IV Dit FKDH dan Ditjen Otda Kemendagri Dr Sayidiman Marto yang menerima rombongan memberikan bberapa saran terkait LKPJ. Salah satunya adalah agar rekomendasi yang disampaikan harus spesifik dan tidak mengawang-awang. Rombongan juuga mengungkapkan penyerapan anggaran Sulteng Tahun 2022 hanya berkisar 88 persen, menunjukkan kinerja OPD yang kurang maksimal dan pelayanan dasar hanya mencapai sekitar 70 persen. Sementara realisasi pendapatan secara umum PAD naik, namun khusus retribusi hanya tercapai sekitar 20 persen.
BACA JUGA  DPRD Sulteng Pastikan Keabsahan Rapat Paripurna Penetapan APBD 2025
Sayidiman berharap Pansus harus secara rici menyampaikan titik-titik yang perlu dibedah dan memberikan rekomendasi yang spesifik, seperti menghindari membuat target fiktif untuk PAD.

“Misalnya direkomendasikan agar target PAD jangan dibuat target fiktif”ujarnya.

Rombongan Pansus yang dipimpin oleh ketuanya SE  diterimah didampingi Waket Pansus ST, dan anggotanya masing masing,. , SH,. MH, HM, Nur  Dg Rahmatu SE, Suryanto SH,.MH, Dr Alimuddin Paada, MS, Ibrahim.Hafid, Rahmawati M Nur S.Ag,.Irianto Malingong, SE,  Drs Enos Pasaua, Hj Wiwik  Junratul Rofi,ah S. Ag,.MH  dan Winiar H Lamakarate SE.(*)

BACA JUGA  Fraksi PKS: Masih Banyak PR Pendidikan di Sulawesi Tengah