, dan Subianto menjadi tokoh politik paling populer dibicarakan warganet di sepanjang April 2023.

Sebagai yang berpotensi maju dalam , kedua tokoh ini pun secara langsung terlibat persaingan ketat dalam memperebutkan dukungan dalam percakapan populer warganet di media sosial.

Penelitian Respublica Institute mencatat Ganjar dan unggul dalam memproduksi kata kunci/tagar dan waktu trending topic dibanding tokoh-tokoh politiknya lainnya.

Percakapan tentang (37%) menghasilkan 36 kata kunci/tagar. Sementara Subianto (35 %) memproduksi 34 kata kunci/tagar.

Namun keunggulan Ganjar antas Prabowo ini tak bersifat mutlak. Prabowo memiliki keunggulan dalam memproduksi waktu trending topic percakapan warganet dibandingkan dengan Ganjar.

BACA JUGA  Pejabat Baru Diyakini Punya Integritas

Tercatat Prabowo menghasilkan waktu trending topic selama 131 jam, sedangkan Ganjar hanya memproduksi waktu trending topic selama 109 jam.