2 dari 2 halaman

Dalam kesempatan yang sama, Dr. Dewi Cahyawati Abdullah, yang mewakili Keluarga Besar Tome Manang-, menegaskan bahwa berbagai garis keturunan dari Manang- berkumpul dalam acara tersebut.

Meskipun tidak semua anggota keluarga dapat hadir karena tersebar di berbagai daerah termasuk ke negeri tetangga, namun semangat untuk mempererat persaudaraan tetap terjaga.

“Keluarga besar Manang- telah tersebar luas bahkan hingga ke negeri tetangga. Banyak anggota keluarga yang menduduki posisi strategis di ,” tuturnya.

Terdapat tokoh-tokoh terkenal di yang juga merupakan keturunan Manang-Daeng Sandjoru, seperti Lamakarate dan , serta beberapa pejabat di tingkat Provinsi dan /Kota baik dari eksekutif maupun legislatif.

BACA JUGA  Ketua DPRD Sulteng Mendorong Persatuan dan Kekeluargaan dalam Acara Halal Bi Halal

Sebagai salah satu tokoh di dalam keluarga besar Manang-Daeng Sandjoru, Dr. Dewi Cahyawati Abdullah mendorong agar momentum ini tidak hanya berhenti pada acara tersebut.

Dirinya berharap agar terbentuknya organisasi kerukunan keluarga besar Manang-Daeng Sandjoru dapat menjadi wadah untuk memperkuat hubungan antarkeluarga.

“Kami mendorong terbentuknya organisasi kerukunan keluarga besar agar tali silaturahmi antarketurunan Manang-Daeng Sandjoru tetap terjaga dan semakin erat di masa yang akan datang,” tandasnya.