Madika, – Kasus alat Teknologi Tepat Guna (TTG) di yang ditangani Kepolisian Daerah (Polda) memasuki tahap penyidikan.

“Kasus TTG menjadi perhatian serius Polda Sulawesi Tengah, dan saat ini sudah berada dalam tahap penyidikan setelah melewati penyelidikan,” ujar Sulteng, Kombes Pol Djoko Wienarto, Sabtu, (5/8/2023).

Djoko menambahkan, proses penyidikan saat ini menunggu hasil BPK perwakilan Sulteng untuk menentukan besarnya kerugian negara.

“Hasil perhitungan kerugian negara oleh BPK akan menjadi acuan bagi penyidik untuk menetapkan dalam kasus TTG,” tambahnya.

BACA JUGA  Diskominfo Bangun Kerjasama dengan APDI Regional Sulteng

Pihak kepolisian juga telah memeriksa puluhan saksi terkait kasus yang diduga melibatkan nama mantan .

Penulis : Qila